Tag: #anakmuda

Tim Kopi atau Tim Matcha? Dua Minuman Wajib “Anak Muda Kekinian”
Artikel

Tim Kopi atau Tim Matcha? Dua Minuman Wajib “Anak Muda Kekinian”

Anak muda zaman sekarang, atau yang akrab disebut Gen Z, punya pelarian yang unik: kopi dan matcha. Dua minuman ini menjadi penyelamat mereka dari permasalahan dunia dan sering dijadikan alat pereda stres. Ada ungkapan yang akrab di kalangan penikmat kopi, “Akan kuhadapi semuanya, tapi bentar ngopi dulu.” Di sisi lain, ada juga yang memilih menenangkan diri lewat minuman hijau bernama matcha. Matchaholic adalah sebutan bagi mereka yang menggemari matcha dan berbagai olahannya. Bisa dibilang, kopi dan matcha sudah menjadi bagian dari rutinitas yang sulit dipisahkan dari kehidupan anak muda. Banyak yang merasa belum “hidup” sebelum meneguk kopi di pagi hari, seolah kafein adalah tombol “start” untuk otak mereka. Sementara itu, penggemar matcha lebih menikmati sensasi tenangnya, warna hija...